referensi

Dibawah ini beberapa daftar penelitian-penelitian para ahli mulai dari zaman sebelum masehi sampai zaman modern :
  1. Di Yunani, propolis telah dikenal sebagai pengobatan luka-luka dan berbagai penyakit yang tidak bisa disembuhkan
  2. Mesir, telah mengenal propolis sebagai pengobatan dan symbol ke-agamaan.
  3. Romawi, memuja lebah dan propolis sebagai pengobatan, ahli jiwa menggunakan propolis sebagai obat ekstrak dari sengatan dan semua zat-zat racun, mengurangi pembengkakan, mengendorkan serta mengentengkan rasa sakit pada otot.
  4. Gerandis 1579 (histories of plants), propolis memiliki zat yang dapat menyembuhkan dengan cepat dan efektif digunakan pada zaman perang BOER sebagai penyembuh luka.
  5. Nicholas culpeper (compleat herbal), propolis baik untuk panas dan luka bakar.
  6. University of columbia, propolis dapat membantu sisitem kekebalan tubuh pada manusia dan juga sangat efektif melawan infeksi, serta menemukan suatu zat kanker.
  7. Dokter di chechoslovakia, menggunakan propolis sebagai alat sterilisasi.
  8. Prof. Arnold beckett, propolis adalah obat yang dapat menyembuhkan berbagai penyakit yang diakibatkan oleh virus,bakteri dan jamur.
  9. David james (terapy ahli gizi), propolis telah terbukti menyembuhkan pasien-pasien yang berpenyakit kronis dengan cepat.
dan masih banyak lagi kesaksian-kesaksian yang tidak dapat kami uraikan disini. termasuk juga ratusan orang indonesia yang telah disembuhkan oleh propolis. mungkin juga termasuk tetangga rumah anda, atau termasuk keluarga atau saudara anda, atau bahkan mungkin anda sendiri yang sudah merasakan manfaat dari mengkonsumsi propolis.